Akhirnya Perusahaan besar pencipta gadget canggih, RIM yang bermarkas di Kanada, telah memberikan pengumuman mengenai penyebab dari panasnya keyboard BlackBerry Bold selama pengisian baterai smartphone tersebut, yang kini laris manis dijual di Jepang. Menurut RIM, penyebabnya adalah kondisi baterai BlackBerry Bold yang memang kurang bagus. Untuk itu, kini RIM sedang mengatur regulasi ulang mengenai temperature baterai, dan efek samping lainnya.
Jawaban dari RIM tersebut memang dinanti banyak konsumen smartphone ciptaan mereka, khususnya BlackBerry Bold. Selain itu, jawaban tersebut sekaligus sebagai alasan atas tindakan yang dilakukan operator telepon di Jepang, NTT DoCoMo yang telah ‘menggantungkan’ 4,000 penjualan domestic device BlackBerry Bold setelah 30 penggunanya komplain mengenai keyboard smartphone tersebut yang cepat panas selama recharging baterai.
“Kasus ini memang khusus dan terbatas hanya untuk BlackBerry Bold yang dijual di Jepang yang mulai mendapat komplain sejak minggu lalu. Sementara untuk penjualan device BlackBerry Bold di luar Jepang tidak terpengaruh sama sekali.” ungkap pihak RIM. Sementara itu, mulai dari seminggu BlackBerry Bold dijual di Jepang hingga saat ini, belum ada laporan apakah handset ponsel tersebut dapat mengakibatkan kebakaran atau kerugian lainnya untuk konsumen.
Kumpulan Fakta, Informasi serta berbagai hal unik, aneh, lucu dan menarik lainnya. . .
Labels
Ajaib
(105)
Akhir Zaman
(12)
Akuntansi
(1)
Alam
(344)
Aneh
(896)
Anime
(19)
Asal Usul
(175)
Cerita
(73)
Cewek
(73)
Cowok
(37)
Design
(143)
Download
(7)
Ekonomi
(28)
Fakta
(2345)
Fenomena
(80)
fotografi
(74)
Games
(4)
Geografi
(53)
Gila
(92)
GO Green
(58)
Hebat
(669)
Hewan
(262)
Ilusi
(11)
Indah
(268)
Indonesia
(197)
informasi
(3209)
Inspirasi
(126)
Kamus
(2)
Kecantikan
(79)
kesehatan
(607)
Langka
(58)
lifestyle
(232)
Love
(3)
Lucu
(156)
Makanan
(115)
Mantap
(448)
Menakjubkan
(1400)
Misteri
(64)
Mitos
(39)
Movie
(1)
Otomotif
(59)
Parfum
(2)
Puzzle
(19)
Rapture
(2)
Relationship
(81)
Renungan
(27)
Resensi
(3)
Resep
(3)
Science
(190)
Seni
(93)
Serba 10
(442)
Sport
(99)
Teknologi
(391)
Tips
(768)
Travel
(101)
Trik
(471)
Unik
(1072)
Wallpapers
(1)
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Entri Populer
-
REPUBLIKA.CO.ID, CALIFORNIA - Kontroversi muncul saat Apple leuncurkan sistem operasi baru iOS 5 yang ditempelkan pada iPhone 4S. Di dalam...
-
Beginilah jadinya bila orang kaya iseng, kebanyakan duit bingung mau diapakan, itulah si milyader Alki David yang kaya raya, dengan se...
-
The somersaulting motorbike driver has been dubbed “Brother Gymnastics” or “The Gymnastics Emperor” by Chinese netizens. There is much deba...
-
Layanan berbagi konten visual, Instagram, dilaporkan mengalami gangguan pada Rabu (3/10/2018) pukul 14.15 WIB. Para pengguna Inst...
-
Seperti rumor yang beredar sebelumnya, Apple meresmikan tiga lini iPhone untuk tahun ini. Masing-masing dinamai iPhone XS, iPhone XS ...

No comments:
Post a Comment