TEMPO Interaktif, California - Ini benar-benar edan. Lantaran takut dituduh membunuh, seorang wanita dari California bagian selatan rela berkendara selama satu bulan dengan mayat di kursi penumpang!
Laman autoevolution.com menyebutkan, si wanita, yang tidak disebutkan namanya namun berusia 57 tahun dan mantan agen real estate. Ia bertemu dengan wanita tunawisma di Fountain Valley tahun lalu. Lantaran kasihan ia membiarkan kenalan barunya itu tidur di mobil Mercury Grand Marquis berwana biru gelap keluaran tahun 1997 miliknya.
Kepolisian California mengatakan penumpang itu ternyata meninggal mendadak sekitar 10 bulan lalu. Kejadian aneh bin ajaib ini terungkap setelah polisi menghentikan si wanita yang tengah berkendara di Costa Mesa.
Saat mobil di buka, polisi menemukan mayat yang terbujur kaku di jok belakang ditutupi selimut dan baju bekas. Polisi mengatakan si wanita menaburkan baking soda untuk menutupi bau mayat yang beratnya sudah menyusut menjadi 14 kilogram.
Polis masih melakukan penyelidikan mengenai hal ini. Disebutkan penyelidikan akan selesai dalam enam pekan ke depan. Ada-ada saja...
Kumpulan Fakta, Informasi serta berbagai hal unik, aneh, lucu dan menarik lainnya. . .
Labels
Ajaib
(105)
Akhir Zaman
(12)
Akuntansi
(1)
Alam
(344)
Aneh
(896)
Anime
(19)
Asal Usul
(175)
Cerita
(73)
Cewek
(73)
Cowok
(37)
Design
(143)
Download
(7)
Ekonomi
(28)
Fakta
(2345)
Fenomena
(80)
fotografi
(74)
Games
(4)
Geografi
(53)
Gila
(92)
GO Green
(58)
Hebat
(669)
Hewan
(262)
Ilusi
(11)
Indah
(268)
Indonesia
(197)
informasi
(3209)
Inspirasi
(126)
Kamus
(2)
Kecantikan
(79)
kesehatan
(607)
Langka
(58)
lifestyle
(232)
Love
(3)
Lucu
(156)
Makanan
(115)
Mantap
(448)
Menakjubkan
(1400)
Misteri
(64)
Mitos
(39)
Movie
(1)
Otomotif
(59)
Parfum
(2)
Puzzle
(19)
Rapture
(2)
Relationship
(81)
Renungan
(27)
Resensi
(3)
Resep
(3)
Science
(190)
Seni
(93)
Serba 10
(442)
Sport
(99)
Teknologi
(391)
Tips
(768)
Travel
(101)
Trik
(471)
Unik
(1072)
Wallpapers
(1)
Monday, October 25, 2010
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Entri Populer
-
Guess how old is she... :D Look the answer below.... This girl is 22 years old. Can believe it? So amazing right? Really cute fa...
-
Jika Anda bertemu orang Belanda yang menuntun anjing di taman, kemungkinan binatang itu bernama Max, Luna atau mungkin Diesel. Karena itu...
-
hai,aku mau curhat pengalaman yang aku alami sendiri ya gan... ini bener2 terjadi sama aku. Aku berharap semoga tidak ada lagi yang sepert...
-
Quote: 1. KASUR PILIHLAH KASUR YG SESUAI UKURAN, GAK PERLU MENGGUNAKAN RANJANG, KLO MO TIDUR KASURNYA TINGGAL DIGELAR, KLO MO BWT SANTE AT...
-
Liputan6.com, Lilongwe: Anggota parlemen di Malawi kabarnya akan segera menggodok rancangan undang-undang baru yang berisi mengenai larang...
No comments:
Post a Comment