Labels

Ajaib (105) Akhir Zaman (12) Akuntansi (1) Alam (344) Aneh (896) Anime (19) Asal Usul (175) Cerita (73) Cewek (73) Cowok (37) Design (143) Download (7) Ekonomi (28) Fakta (2345) Fenomena (80) fotografi (74) Games (4) Geografi (53) Gila (92) GO Green (58) Hebat (669) Hewan (262) Ilusi (11) Indah (268) Indonesia (197) informasi (3209) Inspirasi (126) Kamus (2) Kecantikan (79) kesehatan (607) Langka (58) lifestyle (232) Love (3) Lucu (156) Makanan (115) Mantap (448) Menakjubkan (1400) Misteri (64) Mitos (39) Movie (1) Otomotif (59) Parfum (2) Puzzle (19) Rapture (2) Relationship (81) Renungan (27) Resensi (3) Resep (3) Science (190) Seni (93) Serba 10 (442) Sport (99) Teknologi (391) Tips (768) Travel (101) Trik (471) Unik (1072) Wallpapers (1)

Tuesday, July 27, 2010

Inilah Kunci Sukses di Dunia Nyata

http://dykapede.files.wordpress.com/2009/05/key_succes.jpg

Sebenernya apa sih yang membuat orang sukses di dunia nyata…?!

IP 4 ?

Tampang Keren ?

Calon Mertua Kaya ?

Apakah semua itu jawabanya ?! Ternyata…

Menurut survey yang diterbitkan National Association of Colleges and Employers ( NACE ) pada tahun 2002 di Amerika Serikat dari hasil jejak pendapat 457 pengusaha, diperoleh kesimpulan bahwa IP hanyalah nomor 17 dari 20 kualitas yang dianggap penting dari seorang lulusan universitas. Kualitas yang duduk diperingkat atas justru hal – hal yang dianggap sekedar basa – basi ketika tertulis di iklan lowongan kerja.Misalnya, kemampuan berkomunikasi, integritas dan kemampuan bekerjasama dengan orangLain. Kualitas – kualitas yang tidak terlihat wujudnya dan sangat diperlukan ini disebut Soft Skill. Soft Skill merupakan kemampuan – kemampuan yang tidak terlihat yang diperlukan untuk sukses. Sekarang coba temen – temen lihat daftar di bawah ini!

Tapi ingat semua itu harus disertai usaha dan tetap bertawakal kepada Sang Penggenggam Kekuasaan.

Inilah Daftar Hasil Survei NACE USA Mengenai Kualitas Lulusan:

1.Kemampuan berkomunikasi = 4,69

2.Kejujuran/Integritas = 4,59

3.Kemampuan bekerjasama = 4,54

4.Kemampuan interpersonal = 4,5

5.Etos kerja yang baik = 4,46

6.Memiliki motivasi/berinisiatif = 4,42

7.Mampu beradaptasi = 4,41

8.Kemampuan analitikal = 4,36

9.Kemampuan computer = 4,21

10.Kemampuan berorganisasi = 4,05

11.Berorientasi pada detail = 4

12 Kemampuan memimpin = 3,97

13.Percaya diri = 3,95

14.Berkepribadian ramah = 3,85

15.Sopan /beretika = 3,82

16.Bijaksana = 3,75

17.IP ≥ 3,0 = 3,68

18. Kreatif = 3,59

19.Humoris = 3,25

20.Kemampuan entrepreneurship = 3,23

Sumber : NACE USA

No comments:

Post a Comment

Related Posts with Thumbnails

Entri Populer