REPUBLIKA.CO.ID, COPENHAGEN--Cacat fisik tak menyurutkan niat Melek, 24 tahun, untuk menjadi ibu yang baik bagi Semih, bayinya. Satu tangan miliknya cekatan merawat buah hatinya sejak lahir hingga kini berusia 9 bulan. Ayah sang bayi, Mehmet, terlibat dalam perawatannya.
Melek dan Mehmet pertama kali bertemu ketika keduanya masih berusia 14 tahun. Saat itu, Mehmet yang baru datang dari Turki dikenalkan pada nilai-nilai Denmark oleh Melek. Keduanya pun saling jatuh hati.
Mereka resmi menjadi sepasang kekasih ketika berusia 18 tahun. Dua tahun kemudian mereka terbang ke Turki untuk menikah, karena upaya pernikahan keduanya di Denmark ditolak otoritas berwenang tanpa alasan yang jelas.
Masalah muncul ketika Melek hamil. Dia cemas tak bakal bisa merawat bayinya. "Kami memang ingin punya anak, dan begitu aku hamil, aku berkali-kali melakukan tes untuk meyakinkan diri," ujarnya.
Dia bertekad untuk melahirkan secara alami tetapi keputusan dokter, dia harus dioperasi caesar. Semih lahir sehat, dengan tubuh normal.
Melek menyatakan, menjadi ibu adalah hal menyenangkan, bagaimana pun kondisi fisik seseorang. Bagaimana menurut Anda?
Kumpulan Fakta, Informasi serta berbagai hal unik, aneh, lucu dan menarik lainnya. . .
Labels
Ajaib
(105)
Akhir Zaman
(12)
Akuntansi
(1)
Alam
(344)
Aneh
(896)
Anime
(19)
Asal Usul
(175)
Cerita
(73)
Cewek
(73)
Cowok
(37)
Design
(143)
Download
(7)
Ekonomi
(28)
Fakta
(2345)
Fenomena
(80)
fotografi
(74)
Games
(4)
Geografi
(53)
Gila
(92)
GO Green
(58)
Hebat
(669)
Hewan
(262)
Ilusi
(11)
Indah
(268)
Indonesia
(197)
informasi
(3209)
Inspirasi
(126)
Kamus
(2)
Kecantikan
(79)
kesehatan
(607)
Langka
(58)
lifestyle
(232)
Love
(3)
Lucu
(156)
Makanan
(115)
Mantap
(448)
Menakjubkan
(1400)
Misteri
(64)
Mitos
(39)
Movie
(1)
Otomotif
(59)
Parfum
(2)
Puzzle
(19)
Rapture
(2)
Relationship
(81)
Renungan
(27)
Resensi
(3)
Resep
(3)
Science
(190)
Seni
(93)
Serba 10
(442)
Sport
(99)
Teknologi
(391)
Tips
(768)
Travel
(101)
Trik
(471)
Unik
(1072)
Wallpapers
(1)
Friday, December 17, 2010
Tanpa Kaki dan Satu Tangan, Melek Merawat Sendiri Bayinya
Melek dan Mehmet suaminya bersama bayi mereka.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Entri Populer
-
TEMPO.CO , Beijing - Pengembang Cina kembali menghebohkan dunia properti. Setelah membangun gedung 15 lantai dalam enam hari pada 2010 lal...
-
Jam tangan pintar Samsung Galaxy Gear. Keragaman produk Samsung bertambah dengan kehadiran jam tangan pintar Samsung Galaxy Gear. P...
-
Petra : The Rose Red City Petra merupakan salah satu harta peninggalan sejarah yang terletak di Negara Yordania . Tersembunyi di balik teb...
-
Halo Facter-facter semua, sekarang ini adalah artikel mengenai gedung orkestra terbesar di Indonesia yang termasuk dalam salah satu gedung o...
-
A. Dasar Hukum Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja. PP No.5 Tahun 2021 tentang penye...
No comments:
Post a Comment